Rasanya lain menulis artikel ini… sebab moment ini adalah sangat istimewa bagi saya dan rekan2 KPLI Bogor. Sebab kira2 seminggu lalu, kita melakukan kegiatan nekat yaitu Tele-ngoprek Singapore-Bogor dengan pembahasan Linux High-Avalability Cluster Failover. Sebenarnya tidak nekat2 amat, sebab kami merencanakan hal ini sekitar 2 bulanan, dengan mempersiapkan dan mentesting teknologi yang akan digunakan yaitu: teleconference menggunakan VOIP dan chatting, serta presentasi menggunakan media Video.
Continue reading “Tele-ngoprek Singapore-Bogor KPLI Bogor 2008”